7 Idol Kpop yang Hobi Membaca Buku, Ada yang Berawal karena Dihukum!

HARIANE SEMARANG – Di balik glamournya dunia entertainment, ternyata ada beberapa idol Kpop yang hobi membaca buku.

Jadwal yang padat tidak menjadi penghalang bagi idol Kpop yang hobi membaca buku untuk menambah pengetahuan.

Kegiatan ini bahkan dijadikan sebagai self-healing bagi idol Kpop yang hobi membaca buku.

Beberapa idol Kpop yang hobi membaca buku bahkan merekomendasikannya kepada penggemar. Hal ini membuat penggemar ikut tertarik membaca buku yang sama.

Berikut beberapa idol Kpop yang hobi membaca buku.

1. Jinyoung GOT7

DIlansir dari Soompi, Jinyoung dikenal sebagai member yang sangat suka membaca buku. Bahkan dirinya memiliki koleksi buku yang bertumpuk di kamar.

Jinyoung senang membaca berbagai jenis buku, mulai dari buku klasik hingga modern. Menurutnya, dengan membaca buku bisa mengetahui banyak hal.

2. Seohyun Girls Generation

Maknae girl group asuhan SM Entertainment ini sangat suka membaca buku. Bahkan dirinya pernah dicurigai kencan dengan seseorang di sebuah café, tetapi ternyata hanya membaca buku seorang diri.

Seohyun sering merekomendasikan Self-help book, salah satunya berjudul “Writing Hope with Eyes” karya Park Seung Il. Buku ini berkisah tentang pemain basket Korea yang mengidap penyakit Lou Gehrig.

3. Wonwoo Seventeen

Sebagai salah satu member introvert dalam group, penggemar tidak kaget jika Wonwoo sangat suka membaca buku. Saat live-streaming, dirinya sering merekomendasikan buku yang sedang dibacanya.

Beberapa rekomendasinya seperti “The Seventh Day” karya Yu Hua, “Miracles of the Namiya General Store” karya Keigo Higashino dan “Me Before You” karya Jojo Moyes.

4. RM BTS

hariane semarang
Sebagai idol Kpop yang hobi membaca buku, ruang tunggu tidak menjadi masalah bagi RM. (Foto: YouTube/BANGTANTV)
Admin