8 Ide Bisnis Franchise Kuliner Terlaris 2023, Potensial Cuan!

Biaya kemitraan untuk ide bisnis ini sejumlah Rp. 100 juta. 

Biaya tersebut sudah mencakup renovasi tempat, perlengkapan dapur, oven, lemari pendingin, atribut outlet, apparel resmi, design dan konsep juga bahan bakunya.

6. Street Sushi

Ide bisnis franchise kuliner terlaris 2023
Ide bisnis franchise kuliner terlaris 2023, salah satunya Street Sushi. (Foto: Instagram/Street Sushi)

Ide bisnis franchise kuliner terlaris 2023 selanjutnya ini menyasar para penggemar sushi dengan minim bajet, bisa makan sushi yang berkualitas. 

Dilansir dari laman resmi Street Sushi, berawal dari gerobak kayu hingga dikenal sampai sekarang dan sudah memiliki 18 cabang di Jabodetabek.

Semua bahan baku berkualitas kombinasi antara lokal dan impor Jepang yang dilengkapi dengan saus homemade, membuat bisnis ini dikenal berbagai kalangan.

Bisnis franchise ini menawarkan 3 paket untuk yang mau bermitra,

1) Paket Kohai seharga seratus juta rupiah (Booth terbuka cocok untuk indoor food court atau mall)

2) Paket Senpai seharga seratus empat puluh juta rupiah (Booth tertutup cocok untuk outdoor)

3) Paket Sensei seharga seratus delapan puluh juta rupiah (Small shop, cocok untuk di ruko dengan luas 4x7m)

biaya tersebut sudah mencakup, peralatan makan, perlengkapan dapur, oven, lemari pendingin, atribut outlet, apparel resmi, design dan konsep juga bahan bakunya.

7. Teh Nusantara Indonesia

Dilansir dari laman resmi Teh Nusantara, bisnis franchise ini sudah mempunyai lebih dari 2000 mitra yang tersebar di seluruh wilayah Indonesia. Rasa teh Indonesia yang khas ini bisa menjadi pilihan untuk berbisnis.

Admin