Jangan Mau Jadi Pelarian! Berikut ini 6 Tanda-tanda Rebound Relationship yang Harus Diwaspadai

Apalagi ketika orang tersebut baru saja selesai dengan masa lalunya, tentu ia akan mencari perhatian-perhatian yang berasal dari orang baru.

5. Membutuhkan pasangan hanya ketika kesepian
Jangan Mau Jadi Pelarian
Tanda-tanda rebound relationship bisa dihindari dengan komunikasi (freepik/freepik)

Tanda yang jelas lainnya yakni seseorang yang berada dalam rebound relationship akan membutuhkan pasangannya ketika sedang merasa sedih dan kesepian.

Namun sebaliknya, ketika orang tersebut sedang merasa senang maupun bahagian justru mungkin akan merupakan atau bahkan mengabaikan pasangannya.

Hal tersebut jelas merugikan, karena yang terpenting dari sebuah hubungan yaitu kenyamanan emosional keduanya. Bukan hanya salah satu pihak saja.

6. Memamerkan pasangan ke mantan

Mengunggah momen bersama pasangan bukanlah hal yang satu, namun jika unggahan tersebut memiliki tujuan untuk memamerkannya ke mantan mungkin hal ini bisa dipikirkan kembali.

Karena bagaimanapun memamerkan pasangan ke sosial media dengan tujuan agar mantan tahu bahwa ia sudah move on dan mendapatkan pasangan baru bukanlah hal yang dianjurkan.

Dampak rebound relationship

Rebound relationship bisa berdampak pada kualitas hubungan seseorang. (freepik/rawpixel.com)

Bagaimanapun hubungan rebound pasti dapat berdampak pada kualitas hidup dan kesehatan mental kedua pasangan yang menjalin hubungan.

Rebound bisa menjadi cara yang efektif untuk menegaskan perjalanan yang baru sehabis putus cinta.

Admin