Rekomendasi Brand Lokal Favorit versi Erick Thohir di 2022, Masyarakat Indonesia Harus Tahu!

Compass selalu menghasilkan alas kaki yang berkualitas baik dan ada suatu keunikan karena di setiap sepatu Compasss terdapat pola bumper yang terinspirasi dari batik kawung.

Pada 2018, brand Compass ditata ulang dengan sentuhan kontemporer yang baru dan semakin menarik hingga kini.

4. Prabu

Berdiri sejak 2019, Prabu merupakan brand karya anak bangsa dengan konsep sepatu kulit yang stylish dan harga yang terjangkau.

Meski begitu, brand Prabu diproduksi menggunakan standar internasional dan mengedepankan konsep yang klasik, smart serta modern.

5. HMNS

Rekomendasi brand lokal favorit versi Erick Thohir di 2022 selanjutnya adalah HMNS, suatu brand parfum yang telah ada sejak 2019 dan bisa digunakan oleh pria maupun wanita.

Parfum HMNS cocok sekali digunakan pada acara formal dengan mengedepankan kualitas dan parfum HMNS bertahan selama 4 hingga 6 jam.

6. Somethinc

Banyak yang mengira ini adalah brand dari luar negeri, nyatanya ini adalah brand kecantikan lokal dengan kualitas premium.

Brand Somethinc memproduksi mulai dari skincare, makeup, hingga riasan wajah dengan bahan-bahan yang berkualitas tinggi.

7. One Fine Sky

One Fine Sky adalah sebuah brand pakaian lokal yang menyediakan pakaian untuk acara formal maupun kasual seperti kemeja putih, kemeja polo, ataupun aksesoris seperti topi yang nantinnya dari setiap pembelian akan diberikan pada satu siswa sekolah dasar yang membutuhkan untuk mendapatkan satu set seragam sekolah.

8. Imagery Bags

Rekomendasi brand lokal favorit versi Erick Thohir di 2022 selanjutnya adalah sebuah brand lokal yang telah ada sejak 2014 yang memproduksi tas berkualitas tinggi, yaitu Imagery Bagus.

Admin