10 Fakta Menarik Imlek, Mulai dari Keberuntungan hingga Pengusiran Monster

Angpao akan diberikan kepada orang yang belum menikah. Uang yang terdapat pada angpao, diberikan pada jumlah tertentu sebagai simbol keberuntungan.

5. Spring Festival

Dilansir dari China Highlights, Imlek sering juga disebut sebagai Spring Festival. Hal ini terjadi karena tahun baru Imlek tidak jauh dengan dimulainya musim semi.

Awal musim semi menandakan akan dimulainya musim bercocok tanam. Oleh karena itu, tahun baru dirayakan dengan “spring” festival.

6. Perayaan yang Panjang

Tahun baru Imlek secara tradisional akan dirayakan selama 15 hari, dihitung sejak festival lampion di malam tahun baru. Namun, persiapan sudah dimulai sejak sebulan sebelum perayaan.

Orang-orang akan sibuk memasak, membersihkan dan menghias rumah, membeli kebutuhan selama Imlek dan lain sebagainya. Momen ini juga dipakai untuk quality time bersama keluarga.

7. Pakaian Cerah

hariane semarang
Orang yang belum menikah akan menerima angpao berwarna merah.(Foto: Pexels/RODNAE Productions)

Saat Imlek memakai pakaian baru dengan warna-warna cerah. Biasanya akan memakai pakaian tradisional Qipao atau Tangzhuang.

Warna merah dipilih untuk melambangkan keberuntungan dan mengusir bad spirits. Selain itu, warna kuning juga banyak dipakai saat Imlek.

8. Shio Hewan

Fakta unik imlek lainnya selalu dilambangkan dengan hewan yang berbeda. Hal ini berkaitan dengan Chinese Zodiac (Shio).

Jumlah Shio yang ada sesuai dengan bulan. Setiap hewan memiliki simbol tersendiri setiap tahunnya.

9. Dragon and Lion Dance

Dragon and Lion Dance merupakan tarian tradisional China yang selalu ditampilkan saat Imlek. Di Indonesia, tarian ini disebut sebagai Barongsai.

Admin