Rekomendasi Drakor Terbaik Pencair Suasana, Nikmati Liburan Akhir Tahun 2022 dengan Sajian yang Seru

Keduanya hampir tidak bisa dipisahkan dan menganggap satu sama lain sebagai saudara kandung, sampai karakter Park Seo Joon, Go Dong Man, menyadari jika dirinya memiliki perasaan yang mendalam ke sahabatnya, Choi Ae Ra (Kim Ji Won).

Bagian terbaik dari serial ini ditunjukkan ketika sisi chemistry yang dibawakan oleh kedua pemeran utama. Mulai dari menjadi sahabat hingga menjadi sepasang kekasih.

4. Rekomendasi Drakor Terbaik Pencair Suasana: I’ll Go to You When the Weather Is Nice

I’ll Go to You When the Weather Is Nice
I’ll Go to You When the Weather Is Nice jadi salah satu drakor pilihan. (Foto: Youtube/Netflix)

Drakor ini bercerita tentang Mok Hae Won (Park Min Young) yang memutuskan untuk meninggalkan Seoul dan pindah sementara ke pedesaan bersama bibinya. Namun, setelah itu ia bertemu dengan teman SMA lamanya Im Eun Seob (Seo Kang Joon).

Eun Seob kemudian jatuh cinta dengan Hae Won sejak pertama kali bertemu. Keduanya menjadi teman dan saat semakin mengenal satu sama lain, mereka mulai jatuh cinta.

Meskipun serial ini sebagian besar berlatar di musim dingin, Eun Seob menunjukkan kehangatan cintanya kepada Hae Won.

Melalui drama ini penonton juga dapat melihat ide fashion yang cocok dipakai di musim dingin serta setting-nya yang estetik di toko buku kafe.

5. Rekomendasi Drakor Terbaik Pencair Suasana: Love In The Moonlight

Love In The Moonlight meceritakan tentang Hong Ra On (Kim Yoo Jung) yang merupakan kasim Putra Mahkota Lee Young (Park Bo Gum).

Rizky Riawan