HARIANE SEMARANG – Seminggu jelang Ramadhan, ada baiknya mempelajari hal yang membatalkan puasa. Terutama bagi mereka yang belum begitu memahami apa saja syarat sah dan rukun puasa.
Berdasar metode Hisab, Puasa 2023 atau 1444 H akan jatuh pada pada tanggal 23 Maret 2023. Sementara untuk metode Rukyatul Hilal, akan menunggu hasil sidang isbat pemerintah beserta Kementerian Agama.
Namun demikian, hal-hal yang membatalkan puasa masih seringkali disepelekan oleh banyak orang, termasuk merokok.
Atau, tak jarang kaum Islam secara sadar telah melakukan beberapa hal di bawah ini hingga membatalkan puasanya.
Table of Contents
8 Hal yang Membatalkan Puasa
Berikut ini telah dirangkum 8 hal yang membatalkan puasa dari laman resmi milik NU (Nahdlatul Ulama), diantaranya yaitu:
1. Memasukkan sesuatu ke dalam tubuh secara sengaja
Artinya adalah, kita dilarang untuk memasukkan sesuatu ke dalam tubuh melalui salah satu lubang alami pada organ manusia, seperti mulut, telinga, hidung, qubul (lubang bagian depan) atau dubur (lubang bagian belakang).
Contohnya seperti makan, minum, hingga teknik memasukkan obat bagi penderita ambeien atau orang yang sakit dan harus memasang kateter urin
2. Muntah dengan sengaja
Apabila tidak sengaja, maka puasa tetap sah asalkan tidak ada muntahan yang tertelan
3. Melakukan hubungan suami istri di siang hari secara sengaja
Selain puasanya batal, pelaku pelanggaran ini juga dikenai denda (kafarat) berupa melakukan puasa selama dua bulan berturut-turut di luar Ramadan.
Jika tidak, maka harus memberi makan satu mud (0,6 kg beras atau ΒΌ liter beras) kepada 60 fakir miskin
4. Keluar air mani (sperma) secara sengaja
Hal ini dapat membatalkan puasa apabila mani keluar karena melakukan onani atau karena bersentuhan kulit dengan lawan jenis tanpa melakukan hubungan seksual.
Namun, jika dikarenakan mimpi basah maka puasa tetap sah
5. Haid atau nifas
Wanita yang haid atau nifas dilarang untuk berpuasa dan wajib mengqadhanya di luar bulan Ramadan
6. Mengalami gangguan jiwa atau gila
Hal yang membatalkan puasa selanjutnya adalah gila atau junun.
Penulis dan Editor
-
Admin
-
Ichsan Muttaqin
H-48 Pilkada 2024, KPU Kota Semarang Terima 2.248 Kotak Suara, Pengawasan Bawaslu Terus Berlangsung
Rupiah Melemah Terhadap Dolar AS Pasca Rilis Notulen FOMC
Badai Milton Kategori 3 Melanda Florida, Lebih dari 1 Juta Warga Terkena Dampak
Wulan Guritno: Rahasia Body Goals dan Menjaga Kesehatan Tubuh di Usia 43
Prediksi Timnas Indonesia U23 Vs Irak U23 dalam Perebutan Tiket Olimpiade Paris 2024
Naoya Inoue vs Luis Nery: The Monster Pertaruhkan 4 Gelar Sabuk Juara Tinju Dunia di Tokyo
10 Lagu Terpopuler IU (Lee Jieun) yang Wajib Diketahui UAENA serta Fakta Uniknya
Google Gemini: Asisten AI Baru untuk Android yang Diproyeksikan Gantikan Google Assistant
Sinopsis A Killer Paradox: Membongkar Kisah Mencekam di Balik Pembunuh Tak Disengaja
Ramalan Zodiak Cancer, Leo dan Virgo pada Sabtu, 10 Februari 2024
BUDAYA
Misteri Astrologi: Mendalami Perbedaan antara Ramalan Zodiak, Shio dan Weton Jawa
Hal-hal Unik dalam Pernikahan Megah di Dhaup Ageng Pura Pakualaman
GAYA HIDUP
Wulan Guritno: Rahasia Body Goals dan Menjaga Kesehatan Tubuh di Usia 43
Prediksi Timnas Indonesia U23 Vs Irak U23 dalam Perebutan Tiket Olimpiade Paris 2024
HARIANESIA
OLAHRAGA
Wulan Guritno: Rahasia Body Goals dan Menjaga Kesehatan Tubuh di Usia 43
Prediksi Timnas Indonesia U23 Vs Irak U23 dalam Perebutan Tiket Olimpiade Paris 2024
PENDIDIKAN
ZODIAK
Ramalan Zodiak Cancer, Leo dan Virgo pada Sabtu, 10 Februari 2024
Ramalan Zodiak untuk Aries, Gemini, dan Taurus pada Sabtu, 10 Februari 2024
VIDEO
H-48 Pilkada 2024, KPU Kota Semarang Terima 2.248 Kotak Suara, Pengawasan Bawaslu Terus Berlangsung
Rupiah Melemah Terhadap Dolar AS Pasca Rilis Notulen FOMC
Badai Milton Kategori 3 Melanda Florida, Lebih dari 1 Juta Warga Terkena Dampak
Wulan Guritno: Rahasia Body Goals dan Menjaga Kesehatan Tubuh di Usia 43
Prediksi Timnas Indonesia U23 Vs Irak U23 dalam Perebutan Tiket Olimpiade Paris 2024
Naoya Inoue vs Luis Nery: The Monster Pertaruhkan 4 Gelar Sabuk Juara Tinju Dunia di Tokyo
10 Lagu Terpopuler IU (Lee Jieun) yang Wajib Diketahui UAENA serta Fakta Uniknya
Google Gemini: Asisten AI Baru untuk Android yang Diproyeksikan Gantikan Google Assistant
Sinopsis A Killer Paradox: Membongkar Kisah Mencekam di Balik Pembunuh Tak Disengaja
Ramalan Zodiak Cancer, Leo dan Virgo pada Sabtu, 10 Februari 2024