HARIANESEMARANG – Kabar buruk melanda skuad Prancis saat Varane dan Konate kena flu beberapa hari menjelang laga final Piala Dunia 2022.
Berita Varane dan Konate kena flu tersebut merupakan rumor yang beredar di media Eropa saat ini.
Dalam warta yang diunggah L’Equipe, Varane dan Konate kena flu dan terjangkit virus tersebut saat berada di kamp latihan Le Blues.
Sebelumnya, skuad Prancis telah kehilangan dua pemainnya saat pertandingan semifinal melawan Maroko.
Pemain tersebut adalah Adrien Rabiot dan Dayot Upamecano yang sama-sama terjangkit virus flu tersebut.
Bahkan, salah satu pemain Prancis Kingsley Coman harus ditempatkan dalam sel isolasi khusus agar tidak menular kepada rekan setimnya.
Varane dan Konate Kena Flu Membuat Didier Dechamps Harus Putar Otak
Kehilangan dua pila lini belakang ini jadi pukulan telak bagi skuad timnas Prancis yang telah didera badai cedera sebelumnya.
Banyak pemain Prancis yang harus menepi akibat cedera, seperti sang pemegang Ballon D’or, Benzema hingga duet lini tengah Pogba dan Kante yang harus absen di Piala Dunia 2022.
Pemain-pemain utama itu sangat diperlukan, walau pada akhirnya timnas Prancis masih gagah melaju ke partai final dengan kemampuan lini depan Le Blues.
Didier Dechamps harus memutar otak dan mengubah strategi dalam menghadapi gempuran lini depan Argentina di partai final penghabisan.
- 1
- 2
Editor
-
Rizky Riawan
H-48 Pilkada 2024, KPU Kota Semarang Terima 2.248 Kotak Suara, Pengawasan Bawaslu Terus Berlangsung
Rupiah Melemah Terhadap Dolar AS Pasca Rilis Notulen FOMC
Badai Milton Kategori 3 Melanda Florida, Lebih dari 1 Juta Warga Terkena Dampak
Wulan Guritno: Rahasia Body Goals dan Menjaga Kesehatan Tubuh di Usia 43
Prediksi Timnas Indonesia U23 Vs Irak U23 dalam Perebutan Tiket Olimpiade Paris 2024
Naoya Inoue vs Luis Nery: The Monster Pertaruhkan 4 Gelar Sabuk Juara Tinju Dunia di Tokyo
10 Lagu Terpopuler IU (Lee Jieun) yang Wajib Diketahui UAENA serta Fakta Uniknya
Google Gemini: Asisten AI Baru untuk Android yang Diproyeksikan Gantikan Google Assistant
Sinopsis A Killer Paradox: Membongkar Kisah Mencekam di Balik Pembunuh Tak Disengaja
Ramalan Zodiak Cancer, Leo dan Virgo pada Sabtu, 10 Februari 2024
BUDAYA
Misteri Astrologi: Mendalami Perbedaan antara Ramalan Zodiak, Shio dan Weton Jawa
Hal-hal Unik dalam Pernikahan Megah di Dhaup Ageng Pura Pakualaman
GAYA HIDUP
Wulan Guritno: Rahasia Body Goals dan Menjaga Kesehatan Tubuh di Usia 43
Prediksi Timnas Indonesia U23 Vs Irak U23 dalam Perebutan Tiket Olimpiade Paris 2024
HARIANESIA
OLAHRAGA
Wulan Guritno: Rahasia Body Goals dan Menjaga Kesehatan Tubuh di Usia 43
Prediksi Timnas Indonesia U23 Vs Irak U23 dalam Perebutan Tiket Olimpiade Paris 2024
PENDIDIKAN
ZODIAK
Ramalan Zodiak Cancer, Leo dan Virgo pada Sabtu, 10 Februari 2024
Ramalan Zodiak untuk Aries, Gemini, dan Taurus pada Sabtu, 10 Februari 2024
VIDEO
H-48 Pilkada 2024, KPU Kota Semarang Terima 2.248 Kotak Suara, Pengawasan Bawaslu Terus Berlangsung
Rupiah Melemah Terhadap Dolar AS Pasca Rilis Notulen FOMC
Badai Milton Kategori 3 Melanda Florida, Lebih dari 1 Juta Warga Terkena Dampak
Wulan Guritno: Rahasia Body Goals dan Menjaga Kesehatan Tubuh di Usia 43
Prediksi Timnas Indonesia U23 Vs Irak U23 dalam Perebutan Tiket Olimpiade Paris 2024
Naoya Inoue vs Luis Nery: The Monster Pertaruhkan 4 Gelar Sabuk Juara Tinju Dunia di Tokyo
10 Lagu Terpopuler IU (Lee Jieun) yang Wajib Diketahui UAENA serta Fakta Uniknya
Google Gemini: Asisten AI Baru untuk Android yang Diproyeksikan Gantikan Google Assistant
Sinopsis A Killer Paradox: Membongkar Kisah Mencekam di Balik Pembunuh Tak Disengaja
Ramalan Zodiak Cancer, Leo dan Virgo pada Sabtu, 10 Februari 2024